Biar Lebih Akrab dengan Keluarga, Yuk Buat Bioskop Mini Di Rumah!
Ini dia, cara-cara membuat bioskop mini di rumah!
Kamibijak.com, Hiburan – Setelah melewati masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), kini kegiatan di luar rumah sudah bisa dilakukan kembali. Namun, kegiatan ini hanya diperbolehkan untuk urusan penting. Walaupun tempat hiburan sudah mulai dibuka, tak dipungkiri, kita masih dihantui rasa takut akan virus Covid-19. Agar tidak merasa bosan di rumah, kamu bisa membuat bioskop sendiri. Ini bisa dilakukan bersama keluarga tanpa perlu waspada terhadap virus Covid-19. Yuk simak cara membuat bioskop di rumah : 1. Proyektor Alat ini adalah hal terpenting dalam menciptakan rasa bioskop pada umumnya. Gunakan proyektor dengan kualitas gambar yang maksimal serta brightness yang cukup. Kamu bisa membuat bioskop mini di taman rumah. 2. Layar Gunakan kain atau tembok polos berwarna putih. Ini digunakan untuk menggantikan projector screen. Namun, jika kamu ingin membeli projector screen, kamu dapat menaruhnya di ruang tamu, kamar atau taman rumah. 3. Speaker Speaker adalah alat penunjang dalam membuat bioskop mini di rumah. Speaker akan menambahkan kualitas suara yang lebih kencang hingga menyerupai bioskop pada umumnya. 4. Laptop Laptop berfungsi untuk memutar film apa yang sedang kamu tonton. Kamu dapat memutar film apapun. Jangan lupa untuk membeli kabel HDMI untuk menghubungkan laptop ke proyektor. Sumber: https://merahputih.com/post/read/yuk-buat-bioskop-sendiri-di-rumah-begini-caranya
----
Jangan lupa subscribe, tinggal komentar dan share.
KamiBijakID Channel: http://bit.ly/KamiBijakIDChannel
Follow kami juga di sini:
Website:http://bit.ly/KamiBijakcom
Instagram: http://bit.ly/KamiBijakIDInstagram
Facebook: http://bit.ly/KamiBijakIDFacebook
Terima kasih sudah menonton, Like, Follow dan subscribe Anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.
Tag
Video Terbaru

Metode Algoritma Rori: Pendekatan Inovatif untuk Pendidikan Anak dengan Cerebral Palsy
Metode Algoritma Rori hadir sebagai pendekatan terapi edukatif bagi anak de...


Universitas Brawijaya Siapkan Fasilitas Khusus untuk 16 Peserta Disabilitas di UTBK-SNBT 2025
Universitas Brawijaya akan memfasilitasi 16 peserta disabilitas dalam UTBK-...


Bali Terapkan Aturan Baru untuk Wisatawan Asing Demi Jaga Budaya dan Kesucian Pulau
Pemerintah Provinsi Bali menerapkan aturan baru bagi wisatawan asing melalu...


Ciptakan Camilan Lezat dari Sisa Nasi: Hemat, Kreatif, dan Antilimbah
Ubah sisa nasi jadi camilan lezat dan bergizi! Simak cara menyimpan nasi si...

MOST VIEWED

Dolphin Assisted Therapy: Antara Harapan dan Fakta Ilmiah dalam Dunia Autisme
Hiburan
213 view 18 Apr 2025

5 Tempat Pempek Paling Populer di Palembang dengan Rating Tertinggi
Kuliner
187 view 14 Apr 2025

TMII Gratiskan Tiket Masuk untuk Disabilitas, Yatim Piatu, dan Pemegang KJP pada April 2025
Travel
160 view 16 Apr 2025

Universitas Brawijaya Siapkan Fasilitas Khusus untuk 16 Peserta Disabilitas di UTBK-SNBT 2025
Berita
150 view 14 Apr 2025

Fenomena Nasi Kacang Polong di “When Life Gives You Tangerine”: Lebih dari Sekadar Hidangan
Kuliner
146 view 17 Apr 2025