BijakFun

Selebriti Boy William Ternyata Memiliki Gangguan Pendengaran Sejak Umur 5 Tahun

Tidak pernah mengungkapkan bahwa dirinya memiliki gangguan pendengaran, Boy mengaku memiliki gangguan pada telinga kirinya.

Kamibijak.com, Hiburan – Boy mengaku bahwa dirinya menggunakan alat bantu dengar sejak dirinya masih kecil. Hanya telinga bagian kanan yang aktif mendengar suara sedangkan telinga kirinya sama sekali tidak bisa mendengar.

Setahu Boy William, dirinya terlahir normal tanpa ada gangguan apapun pada saat masih bayi dan hal tersebut diakui oleh dokternya dahulu.

Boy William Akui Takut Menikah, Maia Estianty: Terus Ngapain Pacaran?  Halaman all - Kompas.com

Boy mulai menyadari bahwa dirinya mengalami gangguan pendengaran ketika dirinya kurang merespon saat dipanggil oleh orangtuanya. Lalu dibawa ke THT dan ternyata mengalami tuli sebelah. 

Dan karena sekarang Boy sudah terbiasa dengan kondisi pendengarannya, dia tidak lagi memakai alat bantu pendengaran meski sempat ditawari. Dan dokter juga tidak masalah dengan hal tersebut karena Boy telah terbiasa.(LUTHER/MG) 

Sumber: liputan6.com

 
Jangan lupa subscribe, tinggal komentar, dan share. 
KamiBijakID Channel: http://bit.ly/KamiBijakIDChannel     
 
Follow kami juga di sini: 
 
Terima kasih sudah menonton, Like, Follow, dan subscribe Anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.