Tokyo Banana Menu Kopi Busa Di Gading Serpong
Review menu Tokyo banana yang enak dan legit.
KamiBijak.com, Jalan-Jalan Kuliner – My life begins after coffee. Mungkin itu ungkapan paling mendekati buat menjalani rutinitas pagi yang bikin kita melek setelah meneguk secangkir kopi. Di Gading Serpong sendiri, banyak banget coffee shop yang kopi dan minuman lainnya enak-enak. Salah satunya adalah Kopi Busa.
Sesuai namanya, kedai kopi ini menyediakan minuman kopi pakai foam atau busa. Tim KamiBijak kali ini mau cobain menu kopi dengan pisang, yaitu Tokyo Banana. Kopinya sendiri cukup strong, ditambah dengan banana puree yang rasanya manis dan legit, dan foamnya agak sedikit manis.
Bagi para pecinta pisang, Tokyo Banana ini harganya cuma Rp 24.000 saja. Kalau kalian tertarik, mereka juga ada menu-menu lain yang harganya terjangkau. Kopi Busa juga pas banget buat dijadikan tempat nongkrong, karena wifinya kenceng dan tempatnya bersih banget. (Michelle/MG)
Sumber: Review Tim KamiBijak
#JalanJalanKuliner
#KamiBijakChannel
#GenggamDuniaTanpaSuara
Jangan lupa subscribe, tinggal komentar, dan share.
KamiBijakID Channel: http://bit.ly/KamiBijakIDChannel
Follow kami juga di sini:
Website: http://bit.ly/KamiBijakcom
Instagram: http://bit.ly/KamiBijakIDInstagram
Facebook: http://bit.ly/KamiBijakIDFacebook
TikTok: http://bit.ly/KamiBijakIDTikTok
Terima kasih sudah menonton, Like, Follow, dan subscribe Anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.
Video Terbaru








MOST VIEWED




