BijakFun

Yuk! Intip 5 Tips Berteman dengan Orang Pengidap Asperger Syndrome

Mari intip tips-tips bagaimana cara menyikapi pengidap asperger syndrome untuk berteman.

6,022  views

Kamibijak.com, Hiburan – Dalam kehidupan sehari-hari tentunya kita bisa bertemu dengan kaum autisme. Hal ini pun tentunya menimbulkan berbagai reaksi kita kepada mereka, dong! Dilansir dari pairedlife, baginya, orang non-austimelah yang harus lebih berusaha dalam memilih kata-kata yang akan diucapkan. Hal ini merupakan bentuk rasa cinta dan kasih sayang kita terhadap seseorang yang mengidap Sindrom Asperger. 

Yuk, simak 5 tips ini biar kamu bisa saling memahami! 

1. Berhenti Memberikan Petunjuk dan Menggunakan Subteks

Ketika berbicara dengan seorang asperger syndrome, jangan terlalu bertele-tele. Langsung to the point agar mereka tidak kebingungan sama apa yang kita katakan. 

2. Pelajarilah Bagaimana Cara Bicara Seorang Asperger

Terus belajar dan memahami apa yang dibicarakan atau dimaksud oleh seorang asperger syndrome. Hal ini tentunya akan membantu dan mempermudah kalian untuk bisa memahami apa yang mereka bicarakan. 

3. Stop Menganggap Kaum Autisme Berbicara Menggunakan Subteks 

Berusahalah fokus pada kata-kata yang mereka keluarkan. Jangan mengharapkan adanya kata-kata isyarat yang mereka kaluarkan, karena hal itu membuat mereka semakin pusing atau kebingungan. 

4. Bertindak dari Apa yang Sindrom Asperger Katakan

Salah satu upayanya adalah bertindak sopan dan seolah-olah kaum autisme tersebut benar-benar merasakan apa yang mereka katakan.

5. Menjadi Diri Sendiri

Ajak dirinya untuk bisa menjadi diri sendiri saat tidak ada di lingkungan umum dengan menggunakan bahasa yang bisa diterima oleh mereka. Jika mengungkapkannya dengan hal sebaliknya, tentunya kalian bisa membuat mereka tidak percaya diri dan menyakitinya 

secara emosional.

Nah, itu dia tips-tips buat kalian untuk menyikapi teman-teman yang mengidap asperger syndrome. Terus belajar satu sama lain, untuk bisa berkembang dan memahami satu sama lainnya. (MG/Alissa)

Sumber : Liputan6.com

 
Jangan lupa subscribe, tinggal komentar, dan share. 
KamiBijakID Channel: http://bit.ly/KamiBijakIDChannel   

Follow kami juga di sini: 

 
Terima kasih sudah menonton, Like, Follow, dan subscribe Anda sangat berarti bagi kami untuk menambah semangat membuat konten yang lebih bermanfaat.